Hindari Begadang agar Anda Terhindar dari Berbagai Gangguan Kesehatan
TRIBUNPALU.COM â" Begadang menjadi hal yang sangat tidak asing bagi para kaum milenial hingga lanjut usia.
Asalan begadang juga beragam, mulai dari menyelesaikan tugas, susah tidur, pengaruh kafein, bermain gadged, membaca buku, dan berbagai hal lainnya.
Jika memang begadang diperlukan karena suatu hal yang mendesak tentu saja Anda tidak bisa menghindarinya.
Namun bagaimana jika begadang karena suatu hal yang kurang penting dan dilakukan setiap hari?
Baca juga: Tips Kesehatan: Hindari 10 Kebiasaan yang Bisa Bahayakan Kesehatan Ginjal, Termasuk Jangan Begadang
Jika begadang dilakukan setiap hari, tentu saja akan mempengaruhi kesehatan Anda.
Melansir dari Kompas.com dan Alodokter, berikut beberapa dampak buruk yang akan Anda dapatkan jika terlalu sering begadang.
1. Meningkatkan penyakit jantung
Mungkin sebagian dari Anda sering mendengar jika terlalu sering begadang dapat mempengaruhi kinerja jantung.
Berbagai penelitian mengungkapkan begadang meningkatkan risiko penyakit jantung pada seseorang.
2. Meningkatkan gula darah
0 Response to "Hindari Begadang agar Anda Terhindar dari Berbagai Gangguan Kesehatan"
Post a Comment